Latest

Menteri Bahlil Optimis Tingkatkan Lifting Minyak, Pertamina Percepat Produksi di Blok Rokan

Migas

Menteri Bahlil Optimis Tingkatkan Lifting Minyak, Pertamina Percepat Produksi di Blok Rokan

Jakarta, TAMBANG – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menegaskan komitmennya untuk meningkatkan produksi minyak nasional saat meninjau wilayah kerja PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) di Duri, Bengkalis, Riau, Rabu (5/2). Didampingi Kepala SKK Migas Djoko Siswanto, Bahlil menyampaikan optimisme bahwa target lifting minyak dapat terus meningkat

By Deangga Hitayana
Ford RMA Indonesia Gaspol di 2025, Ekspansi Dealer Hingga Armada Untuk Industri

Korporasi

Ford RMA Indonesia Gaspol di 2025, Ekspansi Dealer Hingga Armada Untuk Industri

Jakarta, TAMBANG – Ford RMA Indonesia memulai tahun 2025 dengan langkah ekspansi, baik dalam penguatan jaringan dealer maupun penyediaan kendaraan untuk sektor industri. Inisiatif tersebut dimulai dalam konferensi dealer yang bertajuk “Accelerate Growth”, di Jakarta, (4-6/2). RMA Indonesia sebagai agen pemegang merek (APM) Ford di Indonesia mengumumkan rencana ekspansi mencakup

By Deangga Hitayana
PGN Dan Aerotrans Perluas Penggunaan BBG Untuk Transportasi Ramah Lingkungan

Migas

PGN Dan Aerotrans Perluas Penggunaan BBG Untuk Transportasi Ramah Lingkungan

Jakarta,TAMBANG,-PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) memperkuat komitmennya dalam mendorong transisi energi di sektor transportasi. Kali PGN menggandeng PT Aerotrans Services Indonesia untuk menghadirkan solusi bahan bakar gas (BBG) bagi kendaraan operasional Aerotrans. Ini dilakukan sebagai bagian dari upaya meningkatkan efisiensi sekaligus mengurangi emisi karbon. Melalui kolaborasi ini,

By Egenius Soda
Rayakan Imlek dan HUT ke-6, MC Group Komitmen Hadirkan Solusi Inovatif Bagi Pelanggan

Mining Services

Rayakan Imlek dan HUT ke-6, MC Group Komitmen Hadirkan Solusi Inovatif Bagi Pelanggan

Pekanbaru, TAMBANG – PT Citra Andalan Mobilindo Cemerlang (MC Group), distributor resmi Heavy Duty Truck Shacman, merayakan Tahun Baru Imlek 2576 dengan mitra bersamaan dengan peringatan HUT ke-6 perusahaan. Dalam momen berharga ini, MC Group menegaskan komitmennya untuk terus menghadirkan solusi inovatif bagi pelanggan. “Di tahun baru Imlek ini, yang bertepatan

By Rian Wahyuddin
ekspor freeport

Komoditi

Pemerintah Belum Setujui Perpanjangan Izin Ekspor Konsentrat Tembaga Freeport

Jakarta, TAMBANG – Pemerintah mengonfirmasi bahwa hingga saat ini, mereka belum memberikan persetujuan untuk perpanjangan izin ekspor konsentrat tembaga kepada PT Freeport Indonesia (PTFI). Pernyataan ini disampaikan oleh Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia. “Kami lagi memperlajari, sampai dengan hari ini belum ada keputusan untuk memberikan izin ekspor,

By Rian Wahyuddin