CSR
VALE Libatkan Pekerja Lokal Bangun Proyek Instalasi Air Bersih dan Jembatan Lampesue Luwu Timur
Jakarta, TAMBANG – PT Vale Indonesia Tbk (VALE) melibatkan pekerja lokal untuk membangun proyek instalasi air bersih dan Jembatan Lampesue di Luwu Timur, Sulawesi Selatan. Setengah tenaga kerja dari dua proyek ini merupakan talenta lokal Desa Mahalona. Acting Chief Technology Officer (CTO), Jinan Syakir mengatakan, pembangunan kedua proyek diharapkan memberikan kesempatan