Latest

XCMG Hadirkan Beberapa Produk Unggulan Di Indonesia Mining Expo 2023

spesial

XCMG Hadirkan Beberapa Produk Unggulan Di Indonesia Mining Expo 2023

Jakarta,TAMBANG,- Perusahaan penyedia alat berat asal China XCMG turut hadir dan memeriahkan Indonesia Mining Expo 2023. Perusahaan hadir dengan beberapa produk mesin penambangan dan peralatan terbarunya, yang sepenuhnya menampilkan keunggulan peralatan penambangan terbuka yang lengkap. Mulai dari peralatan untuk pengeboran, penggalian, transportasi, dan perataan dengan keunggulan kecerdasan dan

By Egenius Soda
SKF

Tambang Today

SKF Hadirkan Solusi Kompehensif dan Dukung Keberlanjutan Industri di IEE Series 2023

Jakarta, TAMBANG – Sebagai perusahaan bearing terbesar di dunia, SKF pamerkan solusi komprehensif yang bisa meningkatkan produktivitas dan mendukung keberlanjutan industri pertambangan di IEE Series 2023. Adapun solusi yang dihadirkan adalah untuk menjawab tantangan-tantang kritis yang dihadapi oleh industri pertambangan, termasuk kerusakan tak terduga, efektivitas pemeliharaan, transformasi digital, serta penerapan solusi

By Deangga Hitayana
Keselamatan Operasional

Tambang Today

ESDM Dorong Perusahan Tambang Sumatra Raya dan Riau Tingkatkan Keselamatan Operasional

Jakarta, TAMBANG – Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara, Kementerian Energi dan Sumber Daya Minieral (ESDM) mendorong pelaku usaha tambang se-Sumatra Raya meliputi Provinsi Aceh, Sumatra Utara, Jambi, Bengkulu dan Lampung serta Provinsi Riau dan Kepulauan Riau untuk meningkatkan aspek keselamatan operasional. Hal tersebut disampaikan Direktur Teknik dan Lingkungan, Kementerian ESDM, Sunindyo

By Rian Wahyuddin
IEE Series

Asosiasi

IEE Series 2023 Jadi Ajang Kolaborasi Perusahaan Lintas Sektor

Jakarta, TAMBANG – IEE Series 2023 yang diselenggarakan di Jakarta International Expo (JIExpo) menjadi ajang kolaborasi perusahaan lintas sektor. Membawa tema “Towards Industrial Sustainability” seluruh kegiatan IEE Series 2023 bernafaskan semangat menjunjung prinsip keberlanjutan serta kolaborasi antar industri. Anggota pendiri PJCI (Prakarsa Jaringan Cerdas Indonesia / Smart Grid Initiatives Indonesia), Eddie Widiono

By Rian Wahyuddin
Traktors Nusantara

Mining Services

Traktor Nusantara Hadirkan “End to End Heavy Equipment Solution” di IEE Series 2023

Jakarta, TABMBANG – PT Traktor Nusantara (Traknus) kembali hadir di ajang Indonesia Energy and Engineering (IEE) Series 2023 dengan menghadirkan End to End Heavy Equipment Solution. IEE Series dilaksanakan di Jakarta International Expo (JIExpo) selama empat hari Rabu-Sabtu (13-16/9). Sebagai distributor alat berat terkemuka bagian dari PT Astra International dan

By Rian Wahyuddin
IEE Series 2023

Mining Services

IEE Series 2023: Bosch Hadirkan Solusi Efisiensi Dan Produktivitas Pertambangan

Jakarta, TAMBANG – Mendukung perkembangan sektor pertambangan di Indonesia, Bosch, perusahaan penyedia layanan dan teknologi global terkemuka, kembali berpartisipasi dalam IEE Series 2023. Pada ajang pameran industri terbesar di Asia Tenggara ini, Bosch menghadirkan rangkaian solusi yang mengedepankan efisiensi dan produktivitas bagi para pelaku industri termasuk industri pertambangan. Sektor pertambangan dan

By Ragil Wibowo
Mercedes-Benz Actros 4063S

Mining Services

Dukung Industri Tambang, Daimler Luncurkan Mercedes-Benz Actros dan Axor Baru di Mining Expo

Jakarta, TAMBANG – Distributor kendaraan niaga bus dan truk Mercedes-Benz di Indonesia, Daimler Commercial Vehicles Indonesia (DCVI) meluncurkan dua produk baru yakni Mercedes-Benz Actros 4063S (6×4) dan Mercedes-Benz Axor 2528 R. Launching unit anyar ini dilakukan dalam Indonesia Energy & Engineering (IEE) Series 2023, di Jakarta International Expo (JIExpo), Kemayoran,

By Rian Wahyuddin