Asosiasi
PERTAPINDO Salurkan Bantuan Sembako Korban Banjir Bekasi dan Bogor
Jakarta, TAMBANG — Dalam upaya meringankan beban korban banjir yang melanda wilayah Kota Bekasi dan Kabupaten Bogor, Perhimpunan Tanggap Darurat di Bidang Pertambangan dan Energi Indonesia (PERTAPINDO) telah menyalurkan bantuan logistik berupa sembako kepada para pengungsi, sebagai bagian dari program ESDM Siaga Bencana. Penyaluran bantuan tersebut dilaksanakan pada Rabu (05/3)