Latest

MDKA

Safety

Peringati Bulan K3, Merdeka Copper Komitmen Tingkatkan Keselamatan dan Kesehatan Seluruh Karyawan

Jakarta, TAMBANG – PT Merdeka Copper Gold Tbk (Merdeka) berkomitmen meningkatkan keselamatan dan kesehatan seluruh karyawan. Ini dibuktikan salah satunya dengan mengadakan serangkaian kegiatan untuk memperingati Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) bertema “Budayakan K3, Sehat dan Selamat dalam Bekerja, Terjaga Keberlangsungan Usaha.” Pada kesehariannya, Merdeka dan semua anak perusahaannya selalu

By Rian Wahyuddin
teknologi

Teknologi

Teknologi Digital Ampuh Tingkatkan Keselamatan dan Keberlanjutan Industri Pertambangan

Jakarta, TAMBANG – Teknologi dan digitalisasi memainkan peran krusial dalam meningkatkan keselamatan dan keberlanjutan industri tambang. Hal tersebut misalnya telah dibuktikan oleh PT Adaro Indonesia (AI) dan PT Vale Indonesia Tbk (VALE). Presiden Direktur Adaro Indonesia, Priyadi menyebut aspek keselamatan merupakan hal yang penting sehingga dibutuhkan komitmen dari seluruh pegawai mulai

By Rian Wahyuddin
Gelar Acara PERSPEKTIF, Trakindo Angkat Tema Tranformasi Digital Untuk Performa Bisnis Optimal

Korporasi

Gelar Acara PERSPEKTIF, Trakindo Angkat Tema Tranformasi Digital Untuk Performa Bisnis Optimal

Jakarta,TAMBANG,- PT Trakindo Utama (Trakindo) sebagai penyedia solusi alat berat Caterpillar di Indonesia kembali menggelar Bincang PERSpektif bertema “Transformasi Digital untuk Performa Bisnis Optimal”. Kegiatan ini menjadi bentuk dukungan untuk mendorong percepatan transformasi digital di berbagai sektor industri, sekaligus upaya bersama mencari solusi terbaik bagi industri untuk berkembang

By Egenius Soda
TÜV NORD CERT

Mining Services

Perdana, Konsep Sertifikasi ESG Sektor Bahan Mentah Industri Pertambangan Diluncurkan di Jerman

Jakarta, TAMBANG – Badan sertifikasi internasional yang berbasis di Jerman, TÜV NORD CERT meluncurkan CERA 4in1, konsep sertifikasi holistik pertama yang dapat diterapkan secara global terhadap material mentah dan keseluruhan proses penambangan. Managing Director TÜV NORD CERT, Sandra Gerhartz menjelaskan sertifikasi keberlanjutan di sektor bahan mentah sangat kompleks dan seringkali bervariasi

By Rian Wahyuddin
GAIKINDO

Asosiasi

Catat Tanggalnya, GIICOMVEC 2024 Bakal Hadirkan Kendaraan Komersial Berteknologi Terkini

Jakarta, TAMBANG – Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO) bakal menggelar pameran Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Ajang bergengsi ini rencananya akan dilaksanakan di Jakarta Convention Center (JCC), pada 7-10 Maret. Ketua Umum GAIKINDO, Yohannes Nangoi menyebut GIICOMVEC 2024 akan menampilkan berbagai jenis kendaraan komersial berteknologi mutakhir dengan

By Rian Wahyuddin