Beranda Event Harga Batu Bara Acuan Juni Turun Menjadi US$59,59 per Ton

Harga Batu Bara Acuan Juni Turun Menjadi US$59,59 per Ton

Jakarta-TAMBANG. Pemerintah telah merilis Harga Batu bara Acuan (HBA) untuk bulan Juni 2015. Harga acuan salah satu komoditi energi  untuk Juni 2015 ada di US$59,59 per ton. Dengan demikian jika dibanding bulan sebelumnya harga kembali melemah. Di bulan Mei, HBA  ada di angka US$61,08 per ton. Sementara harga rata-rata batu bara dalam enam bulan pertama tahun ini, US$63,28 per ton.
Harus diakui bahwa harga batu bara dalam dua tahun terakhir ini menunjukkan trend pelemahan. Banyak pihak menilai pelemahan ini lebih diakibatkan oleh karena pasar kelebihan pasokan. Sementara permintaan menurun khusus dari Cina dan India.
Sepanjang enam bulan pertama tahun ini, harga batu bara tertinggi pernah dicapai pada bulan Maret ketika harga batu bara acuan menyentuh US$67,76 per ton. Dan harga terendah terjadi pada bulan ini.  Silahkan lihat HBA yang dirilis oleh Ditjen Mineral dan Batu bara.
40d9d4a3dda97f3d3044282490e23bc12015-06-07-10-03-46_Page_1-40d9d4a3dda97f3d3044282490e23bc12015-06-07-10-03-46_Page_2-
40d9d4a3dda97f3d3044282490e23bc12015-06-07-10-03-46_Page_3
40d9d4a3dda97f3d3044282490e23bc12015-06-07-10-03-46_Page_440d9d4a3dda97f3d3044282490e23bc12015-06-07-10-03-46_Page_540d9d4a3dda97f3d3044282490e23bc12015-06-07-10-03-46_Page_6
Sumber: